$ 0 0 IslamTimes - Puluhan kendaraan lapis baja dari kelompok teroris, termasuk 40 tank canggih, telah hancur dalam operasi anti-terorisme Angkatan Darat Suriah di Utara dan Barat Laut Aleppo dalam 30 hari terakhir, kata sumber-sumber militer.